Kamis, 18 Agustus 2011

Weiss Schwarz Newest Banlist "TO ARU YOEEEEEE~"

Yak, update banlist yang dinanti2 player To Aru di WS pun muncul.
Setelah beberapa minggu was was karena rumor ada kartu To Aru yang bakal di ban, akhirnya player Railgun bisa bernafas lega karena Kiyama TIDAK di ban!
Jadi apa yang kena ban? Pastinya kalau bukan Kiyama, Misaka and Kuroko level 3 kan?
Mari kita cek di page deck rule WS TCG.
Btw, banlist ini valid dari tanggal 27/08/2011 sampai 29/02/2012

HIIIII DOKTER KODOK KENA!!!
HIIIIII ADA SEMI LIMIT DI WS!!!
HIIIIII IROASETA PERMABAN!!!!!
*terbangs sambil ngakak guling2~

Ow yeah! Banlist WS kembali melucu lagi (tidaks selucu Kohnami sih)
Mari kita lain masing2 kartu yang di ban~


[C] All of your other <Esper> character gains [[A] Encore [Discard 1 character]]

Aka Dokter Kodok.
Kemampuan memberikan Encore discard 1 ke pretty much semua character di RG kecuali Saten membuat dia menjadi staple di semua dek RG.
Bisa mencegah kondisi stop 5 + no lvl 0 di tangan (kondisi terburuk di lvl 0 karena menyebabkan skip 1 turn).
Bisa memberikan monster2 besar nyawa kedua dengan menukar kartu lvl 0/1 di tangan.
Ya kira2 begitulah jago kartu ini.
Sebenarnya ini kartu di ban bikin kaget saya, karena rumornya antara Kiyama atau Misaka Kuroko lvl 3 di ban, malah ini kartu yang kena.
Meski klo dipikir2 Bushiroad ga pernah ban kartu Rare ke atas :|
Dan pertanyaan berikutnya adalah:


[A] When this card is sent from hand or through [Change] to field, choose the top card at your Clock, put it into Waiting Room.
[A] [1, discard 1 from your hand] When this card attacks, you may pay the cost for this skill, if so, during this turn this card gains +2000 power, this card gains the following ability [[A] When this card makes an opponent reverse in battle, deal 1 damage to your opponent (This damage can be canceled)]

That 2k yen card is finally banned :iii:
Wait, wut? Bukan ban???
Ya saudara saudara, ternyata Misaka & Kuroko lvl 3 tidak di ban, melainkan SEMI-LIMIT!!!
Semi-limit sendiri adalah kata2 YGO untuk kartu2 yang hanya boleh dipakai 2 di dek, seperti kartu ini.
Dan sepertinya hari di mana Bushiroad ban kartu R masih lama~
Ok, mari kita bicarakan skill kartu ini.
Skill pertama tentu saja moe /plak. Eh I mean, tentu saja skill standard lvl 3 aka Heal.
Perlu di note juga kalau kartu ini bisa di change dari level 2 (mungkin penting, atau mungkin tidak penting /plak)
Lalu skill 2nya membuat kartu ini menjadi beater level 3 berbahaya.
Cost pay 1, discard 1 itu bisa di bilang cukup berat karena memberi -stock dan -hand skaligus.
Namun eff dari skill ini begitu waw~
+2k membuat ini kartu menjadi beater 12k + support, cukup untuk membunuh kbanyakan character bahkan bila lawan pakai counter.
Namun yang bkin waw itu eff lanjutannya~
Deal 1 damage begitu membunuh character, TIDAK PERDULI BRAPA LVL CHARACTER ITU. *ditendang karena main caps
Anyway, dengan skill ini, kartu ini bisa mendeal damage tambahan hanya dengan membunuh character2 cupu yang cuma jadi meat shield lawan.
Meat shield pun jadi tidak berguna, karena +1 damage membuat Front Atk menjadi Direct Atk.
Dan seperti yang saya bilang, kartu ini bisa di change dari lvl 2, membuka kemungkinan untuk rush kill lawan di level 2, atau membalik keadaan di mana lawan merush level up kita menjadi seimbang.
Meski sebenarnya ngarep pingin kartu ini di ban aja, tapi di semi limit jg gpp lah~

Lalu ada 1 kartu lagi yang statusnya berubah.
Dari Neo Standard and Title ban menjadi Permaban.
That card is . . . .
Choose one of your lvl 1 or higher character, put it into Waiting Room, then choose 1 <Brigade Leader> character from your Waiting Room, put it into any border, choose 2 characters in your Waiting Room add them to your hand.

Mass salvage is mad!!!
Kalau menghitung lvl 0 yang dimasukan di play, kartu ini bisa mensalvage total 3 kartu hanya dengan cost 1 dan 1 level 1.
Level 0 yang dipasang bisa support biasa, vanilla, atau suicide yang bisa memboost teman.
Kartu ini terlalu kuat di dek Haruhi sehingga akhirnya Bushiroad memutuskan untuk menghilangkannya dari Neo Standard dan Title di banlist kemarin.
Tentu saja ini pukulan berat untuk semua player Haruhi, karena mereka menjadi kehilangan trump card mereka.
Namun tidak lama kemudian, dek dek Haruhi dengan format standard mulai bermunculan.
Karena dek mereka berformat standard, maka kartu ini pun bisa dipakai.
Tidak lama kemudian, dek Haruhi standard menjadi meta di tourney.
Maka bushiroad pun memberikan verdict mereka di banlist terbaru, IROASETA DI BAN DI SEMUA FORMAT *ditendang lagi~
Karena di Indonesia sendiri jarang ada yang mau membuat dek standard, di bannya kartu ini hanya menjadi garam di luka para pemain Haruhi.
Tapi sebenarnya kartu ini juga cukup jago di dek standard karena salvage 2 dengan cost 1 itu benar2 wow~
And there's also Aquarius Loop so yeah . . .

Jadi akhirnya selesai juga penantian pemain WS akan banlist terbaru.
Dan dengan munculnya banlist Yugi, masa2 galau pun selesai diganti dengan masa2 pencarian meta baru.
Ya karena saya tidak main RG maupun Haruhi standard, saya sendiri hanya bisa ketawa saja melihat banlist ini.
Satu kata penutup, tenanglah pemain RG, setidaknya kartu di ekspansi anda masih banyak yang bagus tidak seperti LB maupun Haruhi yang kehilangan satu2nya kartu trump mereka di banlist kmaren.
Anyway~
SALAM RANDOM!!!
*terbang cari makan~

1 komentar:

  1. hi please visit me <a href="http://kolomfakta.blogspot.com/>Berita aneh</a>

    BalasHapus